Longsor terjadi akibat hujan yang terjadi di wilayah tersebut dan mengakibatkan luapan air pada saluran pembuangan (selokan) sehingga masuk kedalam gang pemukiman warga dan menggerus bantaran tembok
■ TERIMA LAPORAN
Hari : Minggu
Tanggal : 10 januari 2021
Waktu : 17.00 WIB
Sumber : PUSDALOPS
■ WAKTU KEJADIAN PADA
Hari : Sabtu
Tanggal : 09 januari 2021
Waktu. : 14.30 WIB
■ LOKASI/TEMPAT KEJADIAN
Kp Pasir Mulya RT 05/RW 17 Desa Margamulya Kecamatan Pangalengan Kabupaten Bandung.
■ KORBAN TERDAMPAK
Kp.Pasir Mulya RT 05/RW 17 Desa Margamulya Kecamatan Pangalengan Kabupaten Bandung.
1 Unit Rumah Rusak Sedang (RS)
Atas nama pemilik :
– Ibu Lia (1 KK/3 Jiwa)
Mengancan 1 rumah (1 rumah dibawah)
Atas nama pemilik :
– bapak Uju(1 KK/4 Jiwa)
■ TINGGI/LUAS/PANJANG
Kurang lebih tinggi longsor 2 meter/luas 6 meter/panjang longsoran 3-4 meter
■ PENANGANAN DARURAT
Warga setempat setempat melakukan kerja bakti membersihkan material longsor
Mari jaga diri jaga sesama, saling tolong menolong menangani Bencana maupun Virus yang sedang mewabah saat ini Covid-19
Bersama kita bisa
Salam Tangguh Salam Kemanusiaan
BPBD KABUPATEN BANDUNG
Alamat : Jl. Raya Bandung-Soreang KM. 17 Kabupaten Bandung
☎ : Fax : (022) 85872591
Handphone :+62 821-2951-6200
Instagram :@bpbdkabbandung
Tidak ada komentar:
Posting Komentar